The post Yuk Daftar di Sekolah Keselamatan Penerbangan, Jurusannya Beragam! first appeared on STTKD.
]]>Sebagian besar profesi di lingkungan bandara dan maskapai pesawat membutuhkan pemahaman mengenai aviation safety. Meskipun bagiannya berbeda, tetapi tujuannya tetaplah sama yaitu menjamin kenyamanan, keamanan, dan keselamatan setiap orang.
Apa saja jurusan dan profesi yang berkaitan dengan keselamatan penerbangan? Serta dimana kita bisa mempelajari keahlian tersebut? Berikut ini pembahasan lebih lengkapnya.
Ada beberapa profesi sekaligus program studi yang secara spesifik mewajibkan petugas atau tenaga ahli untuk menguasai minimal dasar-dasar keselamatan penerbangan. Beberapa di antaranya yaitu:
Sebagai bagian dari kru kabin, pramugari dan pramugara perlu menguasai berbagai keterampilan keselamatan penerbangan. Hal ini tidak terlepas dari tugas utama mereka yaitu memprioritaskan keselamatan penumpang ketika terjadi hal yang tidak terduga.
Beberapa keahlian yang perlu dikuasai oleh pramugari yang berkaitan dengan keselamatan penerbangan adalah:
Pramugari adalah profesi yang penting, tanpa mereka maka akan sulit untuk memastikan aktivitas penerbangan bisa berjalan dengan aman dan tertib.
Baca juga: Tugas dan Tanggung Jawab Pramugari (Lengkap)
Profesi yang berkaitan erat dengan keselamatan penerbangan tidak hanya saat mengudara saja, melainkan termasuk juga persiapan saat berada di darat. Selain pramugari, staff ground handling juga mempunyai peran besar dalam menjaga keselamatan penerbangan.
Beberapa skill ground staff yang berkaitan dengan aviation safety antara lain:
Selain kedua profesi di atas, masih banyak lagi pekerjaan di lingkungan bandara dan maskapai pesawat yang berkaitan dengan keselamatan penerbangan. Contoh lainnya seperti petugas AVSEC yang kita kenal sebagai aviation security, mereka mempunyai kewajiban untuk menjaga sekaligus memastikan lingkungan bandara aman dan nyaman.
AVSEC mengecek barang bawaan penumpang untuk mencegah hal yang tidak diinginkan seperti membawa senjata tajam, komoditas yang dilarang dan berbahaya bagi operasional penerbangan.
Pada dasarnya aviation safety menjadi hal yang paling mendasar dan penting. Sudah semestinya apabila kalian berminat untuk menjadi tenaga ahli di bidang ini, maka saatnya untuk memilih sekolah penerbangan yang tepat agar bisa mendapatkan berbagai ilmu dan menguasai keterampilan praktik yang relevan dengan job desk profesi yang diinginkan.
Kabar baik untuk kalian semua, apapun profesi yang ingin kalian pilih di kemudian hari persiapan awalnya bisa dimulai dengan menimba ilmu di STTKD (Sekolah Tinggi Teknologi Kedirgantaraan).
Di kampus ini menyediakan kedua jurusan yang sebelumnya sudah kami jelaskan di atas, yaitu D1 Pramugari dan D1 Ground Handling. Belajar 1 tahun sudah bisa meraih gelar diploma untuk menunjang kualifikasi dan kompetensi kalian sebelum melamar kerja di bandar udara atau maskapai pesawat.
Selain itu, di STTKD juga ada program training center untuk beberapa profesi seperti AVSEC (Aviation Security), Flight Attendant (Pramugari/Pramugara). Di sana kalian bisa mendapatkan lisensi resmi dari Kementerian Perhubungan, lho.
Silahkan pikiran dulu hal ini, antara lulus dari perkuliahan umum fresh graduate tanpa skill spesifik dan lulusan fresh graduate siap kerja dengan lisensi kira-kira mana yang akan lebih dilirik saat proses rekrutmen?
Tentu pilihan yang lebih logis adalah yang kedua . Jadi, apabila kalian memang serius ingin menggeluti bidang kepramugarian, ground staff, atau AVSEC sebaiknya jangan abaikan informasi ini.
Apabila kalian punya pertanyaan mengenai biaya, syarat pendaftaran, atau berbagai hal lainnya mengenai pendaftaraan STTKD, silahkan sampaikan ke admin, ya.
Tidak perlu ragu apalagi malu, kami akan membantu kalian untuk memberikan semua informasi pendaftarannya secara lebih lengkap dan akurat. Oh iya, satu lagi pendaftaran ini kuotanya terbatas, jadi jangan sampai keduluan dengan yang lain.
Kuasai ilmu keselamatan penerbangan sesuai dengan profesi yang kalian harapkan di masa mendatang, sukses terus untuk kalian yang sedang berjuang meraih masa depan yang gemilang!
The post Yuk Daftar di Sekolah Keselamatan Penerbangan, Jurusannya Beragam! first appeared on STTKD.
]]>